Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Akhlak Siswa kelas 12 MIPA di SMA Muhammadiyah 2 Genteng

Authors

  • Tamara Adi Handayani Universitas Muhammadiyah Jember
  • Baghar Agus Setiawan Universitas Muhammadiyah Jember
  • Badrut Tamami Universitas Muhammadiyah Jember

DOI:

https://doi.org/10.47134/trilogi.v3i1.46

Keywords:

media sosial tiktok, akhlak siswa

Abstract

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang sangat canggih salah satunya media sosial yaitu tiktok. Aplikasi ini yang sedang trend di kalangan siswa dan dapat mengubah akhlak siswa di SMA Muhammadiyah 2 Genteng. Penelitian ini menyusun rumusan masalah yaitu apakah media sosial berpengaruh terhadap akhlak siswa kelas 12 MIPA di SMA Muhammadiyah 2 Genteng.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh media sosial tiktok terhadap akhlak siswa. Metode penelitian ini dengan pendekatan kuantitatif yang berjenis analisis regresi linier sederhana, pengumpulan data melalui kuisioner berbasis skala linkert. Jumlah responden pada penelitian ini sejumlah 77 siswa dari kelas 12 MIPA. Penelitian ini menggunakan 4 uji standar dari uji validitas hingga normalitas, dengan demikian hasil menunjukkan bahwa media sosial tiktok terhadap akhlak siswa berpengaruh secara signifikan sebesar 0,226 atau 22,6%. Disimpulkan bahwa pengaruh media sosial tiktok terhadap akhlak siswa sebesar 22,6% atau dalam kategori rendah, yang berarti sisanya dipengaruhi oleh faktor lain.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdad, F. A. (2018). Hubungan Antara Kontrol Diri dengan Kecenderungan Perilaku Narsistik pada Remaja Pengguna Media Sosial Tiktok. Psikologi.

Asdiniah Triana, E. N. A. L. (2021). Pengaruh Media Sosial Tiktok terhadap Perkembangan Prestasi Belajar Anak Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(Vol. 5 No. 1 (2021): 2021).

Azizan, N., Lubis, M. A., & Muvid, M. B. (2020). Pemanfaatan Media Youtube untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak. Darul ’Ilmi, 08(02).

Epriani, Y. (2022). Dampak Penggunaan Aplikasi Tik Tok Terhadap Perkembangan Akhlak Remaja Di SMP Negeri 4 Semende Darat Laut. In Skripsi Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi.

Febriati, L. D., & Fauziah, A. (2020). Pengaruh Intensitas Penggunaan Gadget Terhadap Sosial Emosional Anak Usia Prasekolah di TK Yogyakarta. TSJKeb Jurnal, 5(1).

Fronika, W. (2019). Pengaruh Media Sosial Terhadap Sikap Remaja. Fak. Ilmu Pendidik. Univ. Negeri Padang.

Hidayah. (2021). dampak penggunaan sosial media tiktok terhadap akhlak anak di desa pemusiran kecamatan nipah panjang kabupaten tanjung jabung timur provinsi jambi.

Jannah, M. (2020). PERAN PEMBELAJARAN AQIDAH AKHLAK UNTUK MENANAMKAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER SISWA. Al-Madrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 4(2). https://doi.org/10.35931/am.v4i2.326

Kambali, K., Ayunina, I., & Mujani, A. (2019). Tujuan Pendidikan Islam dalam Membangun Karater Siswa di Era Digital (Studi Analisis Pemikiran Pendidikan Islam Abuddin Nata). In … Pendidikan Dan Studi Islam. jurnal.faiunwir.ac.id.

Meilia, M., & Murdiana, M. (2019). Pendidik Harus Melek Kompetensi Dalam Menghadapi Pendidikan Abad Ke-21. Kordinat: Jurnal Komunikasi Antar Perguruan Tinggi Agama Islam, 18(2). https://doi.org/10.15408/kordinat.v18i2.11501

Melis. (2016). Pengaruh Media Sosial Terhadap Kepribadian Mahasiswa. Mizan; Jurnal Ilmu Syariah, FAI Universitas Ibn Khaldun (UIKA) BOGOR Vol. 4 No. 2, 4(2).

Muhazir, A., M. Yunus, B., A. Fathurrohman, A., & Karmila, W. (2021). IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI MEDIA FILM DALAM PEMBELAJARAN AKIDAH AKHLAK. Al-Hasanah : Islamic Religious Education Journal, 6(2). https://doi.org/10.51729/6239

Mukarromah, O. (2017). Peran teknologi pendidikan islam pada era global. … : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam.

Mulia, H. R. (2020). Integrasi Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Akidah Akhlak. TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam, 15(1). https://doi.org/10.19105/tjpi.v15i1.3092

Nabila, F. & D. A. A. (2018). FENOMENA PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL INSTAGRAM TERHADAP GAYA HIDUP REMAJA (Penelitian di Desa Kepala Bandar Kecamatan Susoh Kabupaten Aceh Barat Daya). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FISIP Unsyiah, 3(2).

Oktalia, N. (2022). Analisis Pengguna Media Sosial Terhadap Karakter Siswa Di Sma Negeri 5 Seluma.

Penelitian, S., Mts, D. I., & Indramayu, A. K. A. B. (2017). Pengaruh pemahaman siswa pada mata pelajaran akidah akhlak hubungannya dengan akhlak siswa di sekolah (penelitian di mts al-ghozali kab. indramayu). Risalah; Jurnal Pendidikan Dan Studi Islam, December. https://doi.org/10.5281/zenodo.1255354

Prizki, T. B. D., & Sari, S. P. (2020). KECANDUAN GADGET PADA SISWA KELAS XI DI SMK NEGERI 1 LAHAT. Jurnal Wahana Konseling, 3(1). https://doi.org/10.31851/juang.v3i1.4938

Rahmawati, A. Y. (2019). Pengaruh Intensitas Menggunakan Aplikasi Tik Tok terhadap Perilaku Narsisme Remaja Muslim Komunitas Muser Jogja Squad. Skripsi Fakultas Dakwah Dan Komunikasi, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 8(5).

Rahmawati, F. (2019). Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan (Fkip) Universitas Nusantara Persatuan Guru Republik Indonesia Un Pgri Kediri 2020. Skripsi (S1) Thesis, 5–14.

Saputra, V. R., Dhuatu, C. H., & Giyato, G. (2020). Pemanfaatan Aplikasi Tiktok Sebagai Mood Booster (the Usage of Tiktok App To Increase Mood Level). Indonesian Fun Science Award, 2(1).

Sugeng., A. (2016). Pengaruh Media Sosial Terhadap Perubahan. JURNAL PUBLICIANA, 9.

Susanto, H., & Akmal, H. (2019). Media Pembelajaran Sejarah Era Teknologi Informasi. In Program Studi Pendidikan Sejarah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lambung Mangkurat.

Usrina, N. (2021). Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Gaya Komunikasi Santri Taman Pendidikan Al-Qur’an Ar-Risalah. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9).

Downloads

Published

2023-09-30

How to Cite

Handayani, T. A. ., Setiawan, B. A. ., & Tamami , B. . (2023). Pengaruh Media Sosial Tiktok Terhadap Akhlak Siswa kelas 12 MIPA di SMA Muhammadiyah 2 Genteng. Jurnal Penelitian Ilmu Sosial Dan Eksakta, 3(1), 12–18. https://doi.org/10.47134/trilogi.v3i1.46

Issue

Section

Articles

Categories