Penerapan Mobile Absensi Dalam Meningkatkan Disiplin Kerja PNS Untuk Mendorong Tansformasi Digital

Authors

  • Dwi Maulidatul Kamila Universitas Muhammadiyah Jember
  • Kahar Haerah Universitas Muhammadiyah Jember

DOI:

https://doi.org/10.47134/trilogi.v3i2.58

Keywords:

penerapan, mobile absensi, disiplin kerja, transformasi digital

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah pertama, untuk memberikan gambaran tentang penerapan mobile absensidalam meningkatkan disiplin kerja PNS untuk mendorong transformasi digital pada Bagian Tata Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Jember. Kedua, untuk memberikan gambaran tentang kendala yang dihadapi dalam penerapanmobile absensi dalam meningkatkan disiplin kerja PNS untuk mendorong transformasi digital pada Bagian Tata Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Jember. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian yaitu menggunakan metode penelitian  kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertama, pada prinsipnya sistem mobile absensi pada Bagian Tata Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Jember sudah diterapkan dengan baik. Hal ini ditunjukkan  dengan adanya  peningkatan disiplin dari para pegawai. Dengan penerapan mobile absensi ini, setiap pegawai dapat melakukan absensi secara tepat waktu, absensi dapat diakses mulai pukul 06.00-08.00 dan pulang tepat waktu pada pukul 16.00. dalam pelaksanaanya, mobile absensi ini memberikan proses absensi yang lebih praktis, memberikankemudahan pimpinan untuk dapat memantau para pegawai selain itu mobile absensi ini dapat meningkatkan target kerja pegawai.kedua, dalam penerapan mobile absensi di lingkungan Bagian Tata Pemerintahan Sekretariat Daerah Kabupaten Jember ini tenyata masih ditemukan kendala,  yaitu para pegawai kesulitan jika berganti device, tidak dapat login jika server penuh, selain itu bergantung pada data seluler atau sinyal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Dahlan dan Ariani. (2013). legal protecton of women civil cervants of gender discrimination in the era of regional autonomy in the district administration sumbawa-west. Dahlan, S., Ariani, I. G. A. A., & Griadhi, I. K. W. (2013). Legal Protecton of Women Civil Cervants of Gender Discrimination in the Era of Regional Autonomy in the District Administration Sumbawa-West Nusa Tenggara. Udayana University.

Husain dkk. (2017). Penerapan Sistem Absensi Online Berbasis Android (Studi Kasus Pada Kantor Pemerintah Daerah Kabupaten Majalengka Jawa Barat). https://doi.org/https://doi.org/10.47233/jteksis.v3i1.224

Radika kc. (2020). Kelemahan Absen Wajah di Android. hadirr. https://www.hadirr.com/blog/kelemahan-absen-wajah-android/

SM Christian. (2019). Analisis Pelaksanaan Sistem Absensi Elektronik Dalam Menetapkan Single Salary Aparatur Sipil Negara Pada Biro Humas, Protokol Dan Kerjasama Di Sekretariat Daerah Provinsi Riau. Carbohydrate Polymers, 6(1), 5–10.

Yudhistira, S. (2019). Analisis Pelaksanaan Sistem Absensi Elektronik Dalam Menetapkan Single Salary Aparatur Sipil Negara Pada Biro Humas, Protokol Dan Kerjasama Di Sekretariat Daerah Provinsi Riau.

Zuliawati, N. (2016). Pengaruh kreativitas dan motivasi kerja terhadap produktivitas guru pendidikan agama islam sekolah dasar sekecamatan Baturetno Kabupaten Wonogiri. At-Tarbawi: Jurnal Kajian Kependidikan Islam, 1(1), 23-38.

Published

2024-03-31

How to Cite

Kamila, D. M., & Haerah, K. (2024). Penerapan Mobile Absensi Dalam Meningkatkan Disiplin Kerja PNS Untuk Mendorong Tansformasi Digital. Jurnal Penelitian Ilmu Sosial Dan Eksakta, 3(2), 117–123. https://doi.org/10.47134/trilogi.v3i2.58

Issue

Section

Articles

Categories